KATA-KATA KOTA

  KATA-KATA KOTA   Seorang penyair duduk di bangku taman. Puisi dia tak pernah berhasil jadi nasi. Akan tetapi, dia senantiasa mendengarkan kata-kata kota, yang dia suling jadi aforisma. Ah, sedih sekali jadi warga negeri ini. Namun... ya, hidup harus terus diselesaikan.   Singosari, 30 Desember 2025 Padmo Adi

Mentari Pagi

Mentari Pagi


Pada Istana para Dewa Jawa
Mentari pagi di timur sana
tanda masih sehari hidup lagi
sekadar nulis satu-dua puisi

Malang, 30 November 2013
Padmo Adi (@KalongGedhe)

Comments