Petualangan Sang Pemburu Monster, Telaah Psikoanalisa Lacanian terhadap Pengalaman Bermain Game Android, Mobbles (Padmo Adi)

 PETUALANGAN SANG PEMBURU MONSTER Telaah Psikoanalisa Lacanian terhadap Pengalaman Bermain Game Android, Mobbles oleh: Padmo Adi Copyright @2020, Padmo Adi Editor: Febrian Adinata Hasibuan, Anne Shakka Ilustrasi Sampul: Luis Edo Kris Kelana | Tata Letak: Noel & Hans Diterbitkan oleh IRIS MEDIARANA ISBN: 978-602-73092-4-1  Cetakan Pertama: 2020 | xii + 160 hlm.; 14,5 x 21 cm UNDUH E-BOOK DI SINI

Para Tuhan Kita


Para Tuhan Kita

adalah orang yahudi yang pindah ke eropa jadi bule di sana...
adalah orang india yang sering ngegym hingga kekar tubuhnya...
adalah orang arab yang tak sudi digambarkan wajahnya, meski hanya sketsa saja...

mungkinkah Tuhan berkoteka?
mungkinkah Tuhan menatto tribal tubuhnya dan berburu di hutan-hutan kalimantan?
mungkinkah Tuhan menanam padi di sawah, bukan anggur, hingga punggungnya mengkilap hitam?
mungkinkah Tuhan memukul tifa?

Benarkah kita diciptakan segambar dengan Tuhan,
ketika gambaran kita akan Tuhan begitu berbeda dari kita... orang nusantara?

Mungkin memang tak ada yang asli ditanah ini...
juga Tuhan.

13 Juni 2014
Padmo Adi (@KalongGedhe)

Comments