SEBUAH PROSES PEMENTASAN TEATER

PADA SUATU HARI DI TURKI


PADA SUATU HARI DI TURKI
*Beristirahatlah dalam damai, Jamal Khashoggi

Tatkala engkau hendak merayakan cinta dengan perkawinan,
tapi justru tanpa kausadari telah masuk ke lambung leviyathan.
Dengan tinta engkau selalu berjuang melawan Sang Pangeran,
hingga elit Saudi diam-diam menghapusmu dengan kematian.

Surakarta, 23 November 2018
Padmo Adi

Comments